Postingan

PROFIL

Gambar
Assalamualaikum.WR.WB Pendahuluan Sebagaimana kita ketahui bersama bahwa Masjid adalah milik semua Umat Islam dan pada saat yang sama setiap umat Islam berkewajiban untuk memakmurkan Masjid, baik itu dalam kehidupan beragama maupun dalam kehidupan sosial masyarakat. Masjid Agung Baitul Hikmah sejak awal pembangunan didanai oleh Pemerintah Kabupaten Berau yang bersumber dari APBD dengan Pos Anggaran pada Biro Sosial Kabupaten Berau yang pelaksanaannya dilakukan secara bertahap sejak Juni 2002 sampai dengan Oktober 2004, dengan memakan waktu kurang lebih 2,5 tahun/+883 hari. Bertepatan dengan 17 Ramadhan 1425H atau 31 Oktober 2004M tempat peribadatan Umat Islam di Kabupaten Berau ini telah mulai pemanfaatannya oleh Umat Islam Kota Tanjung Redeb yang ditandai dengan penandatanganan prasasti kehormatan oleh Gubernur Kalimantan Timur Bapak H. Suwarna Abdul Fatah. Dengan mempertimbangkan faktor pendanaan oleh Panitia Pembangunan, Pengelolaan Operasional & Pemeliharaa

HALAL BIHALAL 1433 H DI MASJID AGUNG BAITUL HIKMAH

Gambar

IDUL FITRI 1433 H MASJID AGUNG BAITUL HIKMAH

Gambar

PERINGATAN MAULID NABI BESAR MUHAMMAD S.A.W 1433

Gambar
   

Peringatan 1 Muharram 1433 H,Pawai Muharram dan Pengobatan Massal

Gambar
 Pawai 1 Muharram 1433 H,yang di lepas oleh Bupati Berau H.Makmur HAPK.MM   Bupati Berau meninjau tempat pengobatan dan sunat massal gratis yang di selenggarakan atas kerjasama PHBI,BAZ,IDI,dan Pengurus Masjid Agung Baitul Hikmah Kab.Berau      

Idul Adha 1432 H

Gambar